Travel Voucher senilai Rp500.000 dengan Buka Rekening di MOST
Menyambut tahun baru 2023, mari melangkah jadi investor yang lebih baik, melalui investasi bersama MOST. Dapatkan apresiasi dari Mandiri Sekuritas, dalam bentuk travel voucher senilai Rp500.000,- bagi Anda yang menyelesaikan proses pembukaan rekening dan melakukan transaksi saham sebanyak-banyaknya minimal 1 juta rupiah di MOST. Daftarkan dirimu dan transaksi sekarang melalui http://join.most.co.id selama periode 1 Januari - 28 Februari 2023.
Syarat dan Ketentuan Program:
- Berlaku untuk yang belum pernah terdaftar di platform MOST dan melakukan pembukaan rekening efek di join.most.co.id.
- Melakukan transaksi minimal Rp1.000.000 pada produk saham di MOST
- Periode pembukaan rekening dan transaksi dimulai tanggal 1 Januari - 28 Februari 2023.
- Akan dipilih 20 pendaftar yang sudah melakukan transaksi terbesar sebagai pemenang travel voucher.
- Pemenang akan mendapatkan travel voucher senilai Rp500.000.
- Pemenang akan diumumkan selambatnya 14 hari setelah periode program berakhir di media sosial dan akan dihubungi langsung melalui email resmi Mandiri Sekuritas.
- Hadiah akan diberikan selambat-lambatnya 14 hari setelah pengumuman pemenang.
- Program ini tidak berlaku untuk karyawan Mandiri Sekuritas.
- Pajak hadiah ditanggung oleh masing-masing pemenang.
- Mandiri Sekuritas berhak melakukan pembatalan dan/atau mengubah dan/atau menolak penggunaan promo, keikutsertaan peserta dan pengumuman pemenang, bila berdasarkan penilaian Mandiri Sekuritas terjadi:
- Penyalahgunaan promo
- Pelanggaran terhadap syarat dan ketentuan
- Melanggar Undang-Undang Pasar Modal atau ketentuan lainnya yang berlaku
- Peserta (Nasabah) menyatakan setuju dengan Syarat dan Ketentuan yang ditentukan oleh Mandiri Sekuritas beserta perubahannya dari waktu ke waktu;
Tunggu apa lagi? Daftar rekening Mandiri Sekuritas sekarang melalui link join.most.co.id untuk mengikuti program ini.
Mandiri Sekuritas berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Untuk informasi lebih lanjut, mohon untuk dapat menghubungi Care Center Mandiri Sekuritas di nomor telepon 14032 atau email care_center@mandirisek.co.id atau WhatsApp ke nomor +62 815 333 14032.